Entri Populer

Rabu, 18 Februari 2015

Jenuhku

Sebongkah hasrat kian memudar
Pesona jiwa merajah sukma
Aku berdiri di panggung sandiwara
Terpaku sukma tak berdaya
Kasih semua ini hanyalah asa
Yang takkan sisakan air mata
Kini hayal itu tenggelam bersama senja
Aku berusaha menepi
Tapi apalah daya semua ini hanyalah hampa

Yang tertinggal pada titik jenuhku