Entri Populer

Selasa, 01 Januari 2019

Menghindar Saja


Aku berbincang dengan ayahku tadi. Dan dia sangat tidak merekomendasikan diriku untuk menikah dengan seorang laki-laki sepertimu.

Ayah bilang, kamu pelit.
Dan aku hanya meyakinkan ayah sekedarnya saja.
Kotornya, ayahku kurang setuju memiliki menantu seperti dirimu.
‘Oo Tuhan, bisakah sekali saja aku dipertemukan dengan seorang laki-laki yang kusukai dan disukai oleh keluargaku juga ?
Kenapa mereka mengharapkan yang sempurna >? Apakah tidak terlihat jika wujudku ini juga brekele, jauh dari kata sempurna.
Taik anjing juga kadang.
Terdengar sepele, tapi cukup meremukkan perasaan setiap kali memikirkannya.
**


#Chery_Alfitra